Resep Kentang Goreng Krispi Gurih Dan Crunchy


Resep Kentang Goreng Krispi Gurih Dan Crunchy 
Bahan-bahan
1 kg kentang
2 bks tepung maizena
5 gelas belimbing air untuk merebus
4 siung bawang putih
1 sdt garam
secukupnya Air es untuk merendam
secukupnya Minyak goreng

Langkah

  1. Kupas kentang, kemudian iris memanjang lalu cuci hingga bersih atau air cucian terlihat bening
  2. Didihkan air, kemudian haluskan bawang putih lalu masukkan ke dalam air mendidih dan tambahkan garam
  3. Masukkan irisan kentang tadi ke dalam air mendidih tersebut biarkan selama 5 menit, setelah itu angkat dan tiriskan
  4. Kemudian rendam dalam air es selama 5 menit, angkat dan tiriskan
  5. Setelah itu lumuri kentang dengan tepung maizena
  6. Simpan di dalam frezer selama minimal 2 jam, atau pun kapan mau di goreng baru di keluarkan dari frezer juga boleh
  7. Panaskan minyak dengan api besar, lalu setelah kentangnya masuk penggorengan kecilkan apinya.
  8. Goreng 2 kali ya, goreng pertama setengah matang, angkat lalu setelah semua selesai digoreng setengah matang barulah di goreng untuk yang kedua kalinya agar lebih krispi

Sumber : Kusrini
#Iklan

Related Posts :

close[CLICK 2x UNTUK MENUTUP]