Resep Kue Kacang Enak Cocok Buat Cemilan


Resep Kue Kacang Enak Cocok Buat Cemilan

Bahan-bahan
1/2 kg Tepung terigu
1/4 kg Kacang tanah
2 butir Kuning telur
1/2 sdm Garam
secukupnya Minyak goreng
1/4 kg Gula halus
2 sdm Susu cair
secukupnya Vanili
secukupnya Pewarna kuning telur

Langkah

  1. Kacang tanah di sangrai, kemudian bersihkan kukitnya dan blender.
  2. Tepung terigu, gula halus, vanili, garam dan kacang campur jadi satu.
  3. Masukkan minyak goreng sedikit demi sedikit, kemudian adon hingga kalis.
  4. Adonan di pipihkan dengan menggunakan roll kayu kemudian cetak.
  5. Susun di atas loyang yang telah diolesi mentega.
  6. Kocok kuning telur, tambahkan pewarnaan kuning telur dan oleskan di atas adonan yang sudah dicetak.
  7. Oven sampai matang.
  8. Kue kacang siap untuk di nikmati.

#Iklan

Related Posts :

close[CLICK 2x UNTUK MENUTUP]