Bahan-bahan
Bahan A :
500 g tepung terigu cakra
200 g tape singkong
100 g gula halus
1 bks fermipan
4 kuning telur
50 g susu bubuk
200 ml Air dingin
Bahan B:
80 g mentega
1/2 sdt garam
Langkah
- Aduk mjd satu bahan A. Uleni setengah kalis, masukan bahan B, Uleni lagi sampai kalis elestis.
- Bulatkan adonan, tutup wadah dengan serbet lembab atau cling wrap, biarkan mengembang sampai 40 menit.
- Kempiskan adonan, biarkan padat lagi.
- Timbang masing2 adonan sekitar 50 gram, bulatkan.
- Susun bulatan adonan, biarkan sekitar 20 menit.
- Panaskan minyak dengan api kecil saja, lubangi bulatan donat dg telunjuk, goreng sampai kecoklatan cukup satu balik saja, angkat & tiriskan minyaknya sampai dingin.
- Taburi Gula Halus
Sumber : Indah Dapur
#Iklan