Resep Bubur Sumsum Simple Enak Dan Nikmat

Teksturnya lembut banget, tinggal telen aja πŸ˜†πŸ˜†.. Cocok buat cemilan di musim hujan, atw yg lg sakit.


Resep Bubur Sumsum Simple Enak Dan Nikmat
Bahan-bahan
100 gr tepung beras
1 sdt garam (sesuai selera)
1 ltr air
1 bungkus kecil santan kara (65ml)
Daun pandan (optional)

Langkah


  1. Larutkan santan kara kedalam air, tambah kan garam.
  2. Bagi 2 air santan. 700ml masak dibatas kompor. Sambil sesekali diaduk sampai mendidih.
  3. Masukkan tepung beras ke dalam sisa santan yg 300ml.
  4. Masukkan larutan tepung beras kedalam air santan yg sudah mendidih. Aduk cepat sampai mengental. Matikan kompor bila sudah meletup letup.
  5. Sajikan dengan sirup gula merah.


Sumber : HerdaNia

#Iklan

Related Posts :

close[CLICK 2x UNTUK MENUTUP]