Resep Broccoli Chicken Cheese Keto #ketopads_CP_Anekasoup


Resep Broccoli Chicken Cheese Keto #ketopads_CP_Anekasoup
Bahan-bahan
3 pcs ayam
1/2 bawang bombay
3 bawang putih
secukupnya keju parut
garam
whipped cream
brokoli

Langkah

  1. Panaskan air, lalu rebus brokoli beberapa menit, lalu tiriskan
  2. Rebus ayam sampai matang kemudian suir suir ayamnya hingga halus
  3. Panaskan butter, tumis bombay+bawang putih hingga wangi, lalu masukan brokoli, ayam dan aduk rata
  4. Setelah tercampur semuanya, beri sedikit garam, dan aduk kembali
  5. Lalu masukan whipped cream, dan berikan air secukupnya.
  6. Aduk hingga mendidih dan tercampur rata
  7. Soup siap disajikan

Sumber : dwi
#Iklan

Related Posts :

close[CLICK 2x UNTUK MENUTUP]