Resep Bolu Pandan Kukus Yang Enak Lembut Dan Empuk


Resep Bolu Pandan Kukus Yang Enak Lembut Dan Empuk

Bahan-bahan
4 butir telur
200 g gula pasir
200 g terigu
1 sdt sp
1/2 sdt vanili
1/2 sdt baking powder
25 g susu bubuk
100 g margarin cairkan
Pasta pandan

Langkah

  1. Mixer gula,telur,sp dan vanili sampai putih kaku dan berjejak.
  2. Masukan terigu, susu bubuk dan bp aduk rata.tambah 4 tetes pasta pandan aduk kembali.
  3. Masukkan margarin cair dgn aduk balik.
  4. Tuang kedalam cetakan yg sdah diolesi margarin dan taburi sedikit tepung.
  5. Kukus 40 mnt,masukan setelah air mendidih,jgn lupa tutup dilapisi kain agar air tak menetes pada adonan.
  6. Dinginkan bolkus,kasih topping sesuai selera.


#Iklan

Related Posts :

close[CLICK 2x UNTUK MENUTUP]